Posted by : Unknown
Kamis
RDBMS VS NOSQL
Ada beberapa perbedaan antara No SQL dengan RDBMS pada umumnya yaitu :
1. SQL (RDBMS) bersifat relasional atau disebut juga terstruktur. Sedangkan NoSQL non - relasional atau terdistribusi.
2. SQL berbasis tabel-tabel, sedangkan NoSQL berbasis dokumen, basisdata grafik penyimpanan kolom lebar atau pasangan key-value.
3. Basis data SQL terdiri dari sejumlah baris dalam bentuk tabel, sedangkan NOSQL tidak memiliki skema yang harus dipatuhi.
4. Basisdata SQL bisa bersumber tertutup dari vendornya, sedangkan NoSQL bersumber terbuka. NoSQL lebih baik dalam hal ekonomiMasih banyak lagi perbedaan lainnya. hanya saja 4 itu mungkin bisa dimengerti. yang lainnya sulit untuk di pahami.
untuk perbedaan lainnya bisa dilihat di referensi.
Terimakasih telah berkunjung ^
referensi :
http://heri.staff.unisbank.ac.id/2015/07/11/memahami-perbedaan-antara-nosql-dan-sql/